Ditemui Pelaku UMKM, Anggota Komisi 2 DPRD Gorut, Fitri Yusup Husain : UMKM Harus Punya Personal Branding dan Integritas
Baca SelengkapnyaUsaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) merupakan pilar ekonomi yang tidak bisa dipadang sebelah mata. Kontribusi para pelaku UMKM dalam kegiatan perekonomian nasional maupun ditingkat daerah sangatlah besar.
